Rabu, 04 April 2012

Software Akuntansi Excellent : Cara Menjual Aktiva Tetap Secara Kredit

Software Akuntansi Keuangan Excellent


Salam sejahtera untuk para pengguna Excellent yang budiman ?
Pada kesempatan ini saya akan memberikan tips & trick mengenai cara menjual aktiva tetap secara kredit. Berikut ini langkah-langkahnya :

Pada saat penghentian aktiva tetap :
  • Masuk ke modul fixed asset
  • Masuk ke fixed asset list ( double klik fixed asset yang dimaksud )
  • Pilih kolom dispose di pojok kanan bawah
Ketikkan tanggal penjualan aktiva tersebut
Pilih akun : Gain/Loss Dispossal F.A, kemudian Yes
Di bawah ini adalah contoh tampilannya :

software akuntansi
software akuntansi


Pada saat pembuatan faktur penjualan aktiva tetap tersebut :
Masuk ke modul Penjualan – Sales Invoice
Pilih costumer yang membeli aktiva tersebut, pilih item dengan nama “Transaksi Aktiva Tetap” dengan type non inventory jika belum ada buat baru.
Masukkan quantity dan sales price nya, OK

Pada saat menerima cicilan pembayaran
Masuk modul sales payment – pilih pembeli nya – ceklist no faktur nya ketikkan total pembayarannya , OK

Di bawah ini adalah contoh tampilannya :


software akuntansi


Demikian langkah-langkah yang bisa saya jelaskan. Semoga bermanfaat.
Jika anda membutuhkan program Excellent, training dan implementasi silahkan menghubungi saya:

Supandi
Telp     : 021-5308617 / 70404100
Fax     : 021-5308619
Sms     : 083877177119
BBM   : 274134C7 
E-mail : marketing@asc-intl.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar